Rider, Industri Textile yang Menguasai Pasar Domestik
General Manager Operational PT Mulia Knitting Factory, CH Budianto mengatakan, pihaknya menggelar promosi dengan memberikan diskon besar besaran hingga menghadiahkan Yamaha Motor Sport kepada pembeli dengan cara mengundinya.